membuat lukisan kaca

Lukisan Kaca adalah Lukisan di atas media kaca yang dibuat dengan cara melukis di bagian belakangnya.

cara membuat lukisan kaca yaitu:

Pertama kita membuat sketsa dengan menggunakan cat hitam dengan alat pena kecil / tipis.
Kedua, memberi warna pada sketsa tersebut sesuai dengan apa yang kita inginkan. Setelah itu kita memberi warna dasar pada lukisan tersebut. Melukis kaca dengan teknik seperti itu bertujuan agar ketika kita melihatnya akan terkesan lebih rapih.

Lukisan kaca di Cirebon lebih banyak mengambil motif-motif batik cirebonan dan gambar wayang namun banyak pula gambar- gambar lainnya.

simple kan pembuatannya, tapi hati-hati loh nanti kena pecahan kaca bisa masuk rumah sakit loh

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "

Pengikut

Mengenai Saya

Foto saya
barang - barang yang kalian anggap tidak terpakai.. nyatanya berguna loh.. ayo lindungi bumi kita dengan daur ulang limbah